Kelebihan & Kekurangan Bahasa C++
Kelebihan & Kekurangan Bahasa C++
Topik berikutnya yang akan saya berikan yaitu mengenai kelebihan dan kekurangan C++..
Silahkan dibaca y topik yang satu ini..
Topik ini informasi nya saya dapatkan dari hasil pencarian juga.. Hehe
Kelebihan bahasa C++ :
a. Bahasa C++ tersedia hampir di semua jenis computer
b. Kode bahasa C++ dengan portabilitas dan fleksibiitas yang tinggi untuk semua jenis computer
c. Bahasa C++ hanya menyediakan sedikit kata – kata kunci (hanya terdapat 48 kata kunci)
d. Proses eksekusi program bahasa C++ lebih cepat.
Dengan demikian, aplikasi yang dibuat dengan bahasa C++ akan menjadi aplikasi yang efisien dan kompetitif
e. Dukungan pustaka fungsi dan kelas yang banyak sehingga memungkinkan pembuatan aplikasi makro
f. C++ adalah bahasa yang terstruktur, dengan demikian akan lebih mendukung OOP
g. Bahasa C++ termasuk bahasa tingkat menengah dan lebih dekat dengan bahasa mesin
h. Kode program bersifat reuseable, sehingga dapat digunakan kembali pada project lain dengan hanya menggunakan library dan file header
i. C++ dapat membuat aplikasi graphic processor berkualitas tinggi
a. Bahasa C++ tersedia hampir di semua jenis computer
b. Kode bahasa C++ dengan portabilitas dan fleksibiitas yang tinggi untuk semua jenis computer
c. Bahasa C++ hanya menyediakan sedikit kata – kata kunci (hanya terdapat 48 kata kunci)
d. Proses eksekusi program bahasa C++ lebih cepat.
Dengan demikian, aplikasi yang dibuat dengan bahasa C++ akan menjadi aplikasi yang efisien dan kompetitif
e. Dukungan pustaka fungsi dan kelas yang banyak sehingga memungkinkan pembuatan aplikasi makro
f. C++ adalah bahasa yang terstruktur, dengan demikian akan lebih mendukung OOP
g. Bahasa C++ termasuk bahasa tingkat menengah dan lebih dekat dengan bahasa mesin
h. Kode program bersifat reuseable, sehingga dapat digunakan kembali pada project lain dengan hanya menggunakan library dan file header
i. C++ dapat membuat aplikasi graphic processor berkualitas tinggi
Kekurangan bahasa C++ :
a. Banyaknya operator serta fleksibilitas penulisan program kadang – kadang membingungkan pemakai (pemula)
b. Bagi pemula pada umumnya akan kesulitan menggunakan pointer
a. Banyaknya operator serta fleksibilitas penulisan program kadang – kadang membingungkan pemakai (pemula)
b. Bagi pemula pada umumnya akan kesulitan menggunakan pointer
Meskipun tekah kita ketahui bahwa C++ adalah bahasa yang sangat menguntungkan, namun untuk membuat sebuah program makro, diperlukan wawasan yang luas, logika yang rumit, dan sintaks yang panjang. Sebagai contoh, kita ingin membuat sebuah aplikasi text editor yang mendukung html, selain harus menguasai kelas string, document, dan view, kita juga harus memahami html. Belum lagi ditambah kia harus menguasai program yang kompleks.
Sebuah aplikasi professional yang dipakai secara luas, biasanya dibuat oleh tim atau seorang programmer yang mempuni. Namun yang paling anyak adalah aplikasi yag dibuat oleh tim, seperti Microsoft Office, Macromedia Flash MX, Adobe Photoshop, dan sebagainya